Konsep Variabel Acak dan Nilai Harapan E(x)



Kamu telah belajar menghitung peluang kejadian saling bebas dan kejadian bersyarat. Namun, bagaimana cara kamu menentukan peluang suatu kejadian yang belum terjadi atau suatu kejadian yang terjadi pada waktu lampau atau kejadian yang tidak pasti? Pembahsan inilah yang disebut dengan konsep variabel acak.
Suatu variabel acak adalah fungsi bernilai nyata yang didefinisikan dalam ruang sampel dan rekan nilai numerik yang unik dengan masing-masing hasil dari percobaan acak.

Grafik Trigonometri Dalam Satuan Derajat

Mengingat di Indonesia para siswa lebih suka menggunakan satuan derajat, maka menjadi sulit untuk memahami grafik fungsi trigonometri yang satuannya radian. Karena radian yang dikenal di sekolah adalah π = 180° akan tetapi ketika diberikan aplikasi garfik fungsi tidak ada opsi π, yang ada adalah bilangan real biasa. Padahal memang π adalah pendekatan dari 3,14..... Untuk tahap awal memahami grafik fungsi trigonometri perlu ada alat untuk menggambarnya secara simple/sederhana.

Like us on Facebook

Galeri Foto